Monday 24 January 2022

AWAL PERSIAPAN KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIA (PEMBENTUKAN BPUPKI )

Tokoh Panitia Sembilan

Kekalahan Jepang dalam perang Pasifik semakin jelas, Perdana Menteri Jepang, Jenderal Kuniaki Koiso, pada tanggal 7 September 1944 mengumumkan bahwa Indonesia akan dimerdekakan kelak, sesudah tercapai kemenangan akhir dalam perang Asia Timur.

 

Pada tanggal 1 Maret 1945 pimpinan pemerintah pendudukan militer Jepang di Jawa, Jenderal Kumakichi Harada, mengumumkan dibentuknya suatu badan khusus yang bertugas menyelididki usaha-usaha persiapan kemerdekaan Indonesia, yang dinamakan "Badan Penyelidik Usaha-Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia" (BPUPK) atau dalam bahasa Jepang: Dokuritsu Junbi Cosakai.

       BPUPKI resmi dibentuk pada tanggal 29 April 1945, bertepatan dengan ulang tahun kaisar Jepang, Kaisar Hirohito.

1. Ketua: Dr.K. R. T.Radjiman Wediodininingrat.

2. Wakil ketua : Itibangase Yosio dan R. P. Soeroso.

3. Anggota :Sejumlah 60 orang tidak termasuk ketua dan wakil ketua.

       Dr. Kanjeng Raden Tumenggung (K.R.T.) Radjiman Wedyodiningrat, dari golongan nasionalis tua, ditunjuk menjadi ketua BPUPKI dengan didampingi oleh dua orang ketua muda (wakil ketua), yaitu Raden Pandji Soeroso dan Ichibangase Yosio (orang Jepang). Selain menjadi ketua muda, Raden Pandji Soeroso juga diangkat sebagai kepala kantor tata usaha BPUPK (semacam sekretariat) dibantu Masuda Toyohiko dan Mr. Abdoel Gafar Pringgodigdo. BPUPK sendiri beranggotakan 67 orang, yang terdiri dari: 60 orang anggota aktif adalah tokoh utama pergerakan nasional Indonesia dari semua daerah dan aliran, serta 7 orang anggota istimewa adalah perwakilan pemerintah pendudukan militer Jepang, tetapi wakil dari bangsa Jepang ini tidak mempunyai hak suara (keanggotaan mereka adalah pasif, yang artinya mereka hanya hadir dalam sidang BPUPK sebagai pengamat saja).

       Dari semua anggota, tidak termasuk ketua dan wakil ketua, bangsa Indonesia kebanyakannya berasal dari pulau Jawa, tetapi terdapat beberapa dari Sumatra, Maluku, Sulawesi, dan beberapa orang peranakan Eropa, China, Arab.Semuanya itu bertempat tinggal di Jawa, karena Badan Penyelidik Itu diadakan oleh Sikikan di Jawa. Jadi, BPUPKI bukanlah badan yang dibentuk atas dasar pemilihan yang demokratis, meskipun Soekarno dan Muhammad Hatta berusaha agar anggota dalam badan ini cukup representative mewakili berbagai golongan dalam masyarakat Indonesia.

Tujuan Berdirinya BPUPKI

Tujuan dari Pembentukan BPUPKI yaitu untuk menyelidiki, mempelajari dan memepersiapakan hal-hal penting lainnya yang terkait dengan masalah tata pemerintahan guna mendirikan suatu negara Indonesia merdeka.

Badan ini berdiri untuk merumuskan UUD, merumuskan falsafah Negara (Pancasila), yang dipersiapkan untuk digunakan dalam Negara Indonesia yang akan merdeka.Dengan mengadakan beberapa kali rapat.


Sidang Sidang BPUPKI



a.      Masa Persidangan Pertama BPUPKI (29 Mei–1 Juni 1945)

Masa persidangan pertama BPUPKI dimulai pada tanggal 29 Mei 1945 sampai dengan 1 Juni 1945 untuk membahas rumusan dasar negara untuk Indonesia merdeka. Pada persidangan dikemukakan berbagai pendapat tentang dasar negara yang akan dipakai Indonesia merdeka. Pendapat tersebut disampaikan oleh Mr. Mohammad Yamin, Mr. Supomo, dan Ir. Sukarno.

1.      Mr. Mohammad Yamin (29 Mei 1945)



Pemikirannya diberi judul ”Asas dan Dasar Negara Kebangsaan Republik Indonesia” dan mengusulkan dasar negara Indonesia merdeka yang intinya sebagai berikut: 

1. peri kebangsaan; 

2. peri kemanusiaan; 

3. peri ketuhanan; 

4. peri kerakyatan; 

5. kesejahteraan rakyat.

 

2.      Mr. Supomo (31 Mei 1945)



Pemikirannya berupa penjelasan tentang masalah-masalah yang berhubungan dengan dasar negara Indonesia merdeka. Negara yang akan dibentuk hendaklah negara integralistik yang berdasarkan pada hal-hal berikut ini: 

1. persatuan; 

2. kekeluargaan; 

3. keseimbangan lahir dan batin; 

4. musyawarah; 

5. keadilan sosial.

 

3.      Ir. Sukarno (1 Juni 1945)



Pemikirannya terdiri atas lima asas berikut ini: 

1. kebangsaan Indonesia; 

2. internasionalisme atau perikemanusiaan; 

3. mufakat atau demokrasi 

4. kesejahteraan sosial` 

5. Ketuhanan Yang Maha Esa.

 

Kelima asas tersebut diberinya nama Pancasila sesuai saran teman yang ahli bahasa. Untuk selanjutnya, tanggal 1 Juni kita peringati sebagai hari Lahir Istilah Pancasila.


b.      Masa Persidangan Kedua (10–16 Juli 1945)




Masa persidangan pertama BPUPKI berakhir, tetapi rumusan dasar negara untuk Indonesia merdeka belum terbentuk. Padahal, BPUPKI akan reses (istirahat) satu bulan penuh. Untuk itu, BPUPKI membentuk panitia perumus dasar negara yang beranggotakan sembilan orang sehingga disebut Panitia Sembilan. Tugas Panitia Sembilan adalah menampung berbagai aspirasi tentang pembentukan dasar negara Indonesia merdeka. Anggota Panitia Sembilan terdiri atas Ir. Sukarno (ketua), Abdulkahar Muzakir, Drs. Moh. Hatta, K.H. Abdul Wachid Hasyim, Mr. Moh. Yamin, H. Agus Salim, Ahmad Subarjo, Abikusno Cokrosuryo, dan A. A. Maramis. Panitia Sembilan bekerja cerdas sehingga pada tanggal 22 Juni 1945 berhasil merumuskan dasar negara untuk Indonesia merdeka. Rumusan itu oleh Mr. Moh. Yamin diberi nama Piagam Jakarta atau Jakarta Charter. Naskah Piagam Jakarta berbunyi, seperti berikut.

 

Piagam Jakarta

 


Bahwa sesungguhnya kemerdekaan itu ialah hak segala bangsa, dan oleh sebab itu maka penjajahan di atas dunia harus dihapuskan, karena tidak sesuai dengan perikemanusiaan dan perikeadilan. Dan perjuangan pergerakan kemerdekaan Indonesia telah sampailah kepada saat yang berbahagia dengan selamat sentosa mengantarkan rakyat Indonesia ke depan pintu gerbang Negara Indonesia yang merdeka, bersatu, berdaulat, adil, dan makmur. Atas berkat Rahmat Allah Maha Kuasa dan dengan didorongkan oleh keinginan luhur, supaya berkehidupan kebangsaan yang bebas, maka rakyat Indonesia dengan menyatakan kemerdekaanya. Kemudian daripada itu untuk membentuk suatu Pemerintahan Negara Indonesia yang melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia dan untuk memajukan kesejahteraan umum, mencerdaskan kehidupan bangsa dan ikut melaksanakan ketertiban dunia berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi dan keadilan sosial, maka disusunlah kemerdekaan Indonesia itu dalam suatu hukum dasar Negara Indonesia yang terbentuk dalam suatu susunan Negara Republik Indonesia yang berkedaulatan rakyat dengan berdasar kepada: Ketuhanan dengan kewajiban menjalankan syariat Islam bagi pemeluk-pemeluknya, menurut dasar kemanusiaan yang adil dan beradab, persatuan Indonesia dan. kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan perwakilan, serta dengan mewujudkan keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia.

 

Pada tanggal 10 sampai dengan 16 Juli 1945, BPUPKI mengadakan sidang kedua. Pada masa persidangan ini, BPUPKI membahas rancangan undang-undang dasar. Untuk itu, dibentuk Panitia Perancang Undang- Undang Dasar yang diketuai Ir. Sukarno. Panitia tersebut juga membentuk kelompok kecil yang beranggotakan tujuh orang yang khusus merumuskan rancangan UUD. Kelompok kecil ini diketuai Mr. Supomo dengan anggota Wongsonegoro, Ahmad Subarjo, Singgih, H. Agus Salim, dan Sukiman. Hasil kerjanya kemudian disempurnakan kebahasaannya oleh Panitia Penghalus Bahasa yang terdiri atas Husein Jayadiningrat, H. Agus Salim, dan Mr. Supomo. Ir. Sukarno melaporkan hasil kerja Panitia Perancang Undang-Undang pada sidang BPUPKI tanggal 14 Juli 1945. Pada laporannya disebutkan tiga hal pokok, yaitu pernyataan Indonesia merdeka, pembukaan undang-undang dasar, dan undang-undang dasar (batang tubuh). Pada tanggal 15 dan 16 Juli 1945 diadakan sidang untuk menyusun UUD berdasarkan hasil kerja Panitia Perancang Undang-Undang Dasar. Pada tanggal 17 Juli 1945 dilaporkan hasil kerja penyusunan UUD.

 

Rumusan Pancasila dalam Piagam Jakarta

Dari naskah lengkap di atas, rumusan Pancasila yang tercantum dalam Piagam Jakarta memuat poin-poin berikut ini:


  1. Ketuhanan dengan kewajiban menjalankan syariat Islam bagi pemeluk-pemeluknya.
  2. Kemanusiaan yang adil dan beradab.
  3. Persatuan Indonesia.
  4. Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan/perwakilan.
  5. Keadilan Sosial bagi seluruh rakyat Indonesia.

Perubahan dalam Isi Piagam Jakarta

Ketika disahkan, Piagam Jakarta kala itu mendapat sambutan hangat. Naskah inilah yang kemudian juga dijadikan Pembukaan UUD 1945.

Namun setelah proklamasi kemerdekaan dan sebelum dasar negara secara resmi disahkan, terdapat perubahan pada isi Piagam Jakarta. Tujuh kata yakni, "...dengan kewajiban menjalankan syariat Islam bagi pemeluk-pemeluknya" dihapus.

Tokoh-tokoh dari Timur menyatakan keberatan mereka atas sila pertama yang menyiratkan bahwa rumusan itu tidak berlaku bagi pemeluk agama lain. Mereka mengutarakan pendapat tersebut kepada Muhammad Hatta. Maka untuk menghindari perpecahan, Hatta mengadakan pembicaraan dengan tokoh-tokoh Islam.

KH. A. Wahid Hasyim kala itu menginginkan persatuan umat, baik sesama umat Islam, maupun dengan umat agama lain dalam bingkai negara Indonesia. Akhirnya, sila pertama Pancasila diganti menjadi “Ketuhanan Yang Maha Esa”.

Ini adalah salah satu peristiwa penting yang dapat dijadikan contoh untuk pendewasaan warga negara Indonesia. Yaitu kesediaan kelompok nasionalis Islam dalam persidangan BPUPKI menerima kelima sila dalam Pancasila sebagai dasar negara dan tidak menuntut tempat khusus bagi umat Islam dalam konstitusi negara, padahal mereka mewakili kelompok dominan. Hal ini sebagaimana menurut catatan dari rohaniawan Franz Magnis Suseno yang dikutip dari buku Pendidikan Kewarganegaraan Demokrasi, HAM dan Masyrakat Madani karya A. Ubaedillah dan Abdul Rozak.

260 comments:

  1. ALYA SABRINA PUTRI ASTIKA
    XI IPA 1

    ReplyDelete
  2. Grace Ade Christy. S
    XI IPA 1

    ReplyDelete
  3. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  4. Muhammad Farhan Rizki Ramadhan
    XI IPA 2

    ReplyDelete
  5. DANIEL CATUR ARYA DIPUTRA S
    XI IPA 1

    ReplyDelete
  6. Ridwan Fathur Rahman
    XI IPA 2

    ReplyDelete
  7. Muhammad Agung Syaputera25 January 2022 at 06:56

    Muhammad Agung Syaputera
    XI IPA 1

    ReplyDelete
  8. Hizkia Poligia S25 January 2022 at 07:08

    Hizkia Poligia S
    XI IPA 2

    ReplyDelete
  9. Joel Ivan Fredric Warouw
    XI IPA 2

    ReplyDelete
  10. Fadli Aditya Suhairi
    XI IPA 2

    ReplyDelete
  11. Viska Oktaviani Samosir
    Xl IPA 1
    Hadir pak

    ReplyDelete
  12. ANISA PUTRI DEWIYANTI
    XI IPA 2

    ReplyDelete
  13. Dareene Yasmine Hafizhah
    XI IPA 2

    ReplyDelete
  14. Nurul Falah
    XI IPA 2

    ReplyDelete
  15. MEILANI PUTRIDAMAYANTI
    XI IPA 1

    ReplyDelete
  16. Annisaa Fatikhah Anggraeni
    XI IPA 2

    ReplyDelete
  17. Nyimas Ayu Anastasya
    Kelas XI IPA 2
    hadir pal

    ReplyDelete
  18. Muhammad Bayu Syaifullah
    XI IPA 2
    HADIR PAK

    ReplyDelete
  19. Anisa Sa'diyyah
    XI IPA 2
    Hadir pak

    ReplyDelete
  20. Fitria Halimatus Sa'diyah
    XI IPA 2
    Hadir Pak

    ReplyDelete
  21. Afifah Azzahra
    XI IPA 2
    hadir pak

    ReplyDelete
  22. Ferdi Daniel Fajar Butar Butar
    XI IPA 2
    Hadir pak

    ReplyDelete
  23. TASYA PUTRI SALSABILLA
    XI IPA 3
    Hadir pak

    ReplyDelete
  24. Aura Meiswa Maulita
    XI IPA 3
    Hadir Pak

    ReplyDelete
  25. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  26. Irdina Lyra Mahfuzah
    XI IPA 2
    Hadir Pak

    ReplyDelete
  27. AGNES MONICA HUTAGALUNG
    XI IPA 3
    HADIR PAK

    ReplyDelete
  28. Winny Efrilia Sinambela
    XI IPA 3
    Hadir pak

    ReplyDelete
  29. Jhelvanest Butar Butar
    XI IPA 3
    Hadir Pak

    ReplyDelete
  30. Widi Prasetiwi
    XI IPA 3
    Hadir Pak

    ReplyDelete
  31. Jelitha Betsyeba S
    XI IPA 3
    Hadir Pak

    ReplyDelete
  32. Katheren roosel
    XI IPA 3
    Hadir pak

    ReplyDelete
  33. Nasjwa Rully Atikahsari
    XI IPA 4
    Hadir Pak

    ReplyDelete
  34. Alvin sanders saragih
    XI Ipa 1
    Hadir pak

    ReplyDelete
  35. Nita Angelina Vesa Purba
    XI IPA 3
    Hadir pak

    ReplyDelete
  36. M. Al Adiyat Tanjung
    XI IPA 3
    Hadir pak

    ReplyDelete
  37. Nama:Vincent Fernando
    Kelas: XI IPS 4
    Hadir pak

    ReplyDelete
  38. Naila Salsabila Ramadhani
    XI IPA 4
    Hadir pak

    ReplyDelete
  39. ZICO HAKIM A
    XI IPA 3
    Hadir Pak

    ReplyDelete
  40. Salsyabila Asauqi
    XI IPA 2
    hadir pak

    ReplyDelete
  41. Afifa Azzahra Luhur Pribadi
    XI IPA 2

    ReplyDelete
  42. ZHAFIRA DWI CAHYA
    XI IPS 4
    Hadir pak

    ReplyDelete
  43. Angelica Octarin Hutasoit
    Kelas : Xl IPS 4
    Ket : Hadir pak

    ReplyDelete
  44. Ririn m Sipayung
    Xi ips 4
    Hadir pak

    ReplyDelete
  45. ELISABETH WELNI FRICILIA H
    XI IPA 3
    HADIR PAK

    ReplyDelete
  46. Nama: Gracya Anatasya Sihombing
    Kelas: XI IPS 4
    HADIR PAK

    ReplyDelete
  47. Iffando Darmansyah
    XI IPA 2
    Hadir

    ReplyDelete
  48. Dzubyan athasyah Muhammad
    XI IPA 3
    HADIR

    ReplyDelete
  49. Istikoma Sukainah
    XI IPS 4
    hadir

    ReplyDelete
  50. ALFA RIDA CORIN MANULLANG
    XI IPA 3
    Hadir pak

    ReplyDelete
  51. Gloriya Debora Hasibuan
    XI IPA 3
    Hadir pak

    ReplyDelete
  52. Aulia Syamsa Purba
    XI IPA 3
    Hadir

    ReplyDelete
  53. KASIH JEMIMA
    XI IPA 3
    HADIR PAK

    ReplyDelete
  54. LOLA ELYA JULYANTY SIMANJUNTAK
    XI IPA 3
    hadir pak

    ReplyDelete
  55. Margaretha Tesalonika
    XI IPS 4
    Hadir pak

    ReplyDelete
  56. Sheela Juli Kurniastuti
    XI IPA 3
    Hadir pak

    ReplyDelete
  57. Krisdayanti Dorbauli Br malau
    XI IPA 3
    Hadir pak

    ReplyDelete
  58. Angelina Theresia Pasaribu
    XI IPS 4
    Hadir Pak

    ReplyDelete
  59. Stephanie margaretha sihombing
    XI IPA 3
    HADIR PAK

    ReplyDelete
  60. Zarkasya Rizki Sabila
    XI IPA 3
    Hadir pak

    ReplyDelete
  61. Daniel Ignatius Aritonang
    XI IPA 3
    Hadir Pak

    ReplyDelete
  62. Nadine Teresion Girlanda
    Xi Ipa 4
    Hadir pak

    ReplyDelete
  63. Yona Elvina Rinanda
    XI IPS 4
    Hadir pak

    ReplyDelete
  64. Aludra Nadia Armadyaputri
    XI IPA 3
    Hadir pak

    ReplyDelete
  65. Nadya putriana Sihombing
    XI IPA 4
    Hadir pak

    ReplyDelete
  66. Fatimah az zahra
    Xi ips 4
    Hadir pak

    ReplyDelete
  67. Gracia Hutagalung
    XI IPS 4
    Hadir pak

    ReplyDelete
  68. Elvan Yohanes Gultom
    XI Ipa 4
    Hadir pak

    ReplyDelete
  69. Anastasya Putri Amanda
    XI IPA 4
    Hadir

    ReplyDelete
  70. Ilham Rahmansyah XI ipa2 hadir pak

    ReplyDelete
  71. Sonya Kristina Silitonga25 January 2022 at 09:30

    Sonya Kristina Silitonga
    XI IPA 2

    ReplyDelete
  72. Cindera Arum Nirwana
    XI IPS 4
    Hadir pak

    ReplyDelete
  73. Maria Kami Lina
    XI IPS 4
    Hadir pak

    ReplyDelete
  74. Perdi Kurniansyah
    XI IPA 2
    HADIR

    ReplyDelete
  75. Fania gita alamanda
    XI IPS 4
    Hadir pak

    ReplyDelete
  76. Mutia Hadiyanti
    XI IPA 4
    Hadir pak

    ReplyDelete
  77. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  78. Jingga syahhana
    XI IPA 3
    Hadir pakk

    ReplyDelete
  79. Abrar Tegar
    XI IPA 3
    Hadir pak

    ReplyDelete
  80. Cindy Debora
    Xl IPS 4
    Hadir Pak

    ReplyDelete
  81. Elisabeth Hutabarat
    XI IPA 4
    Hadir pak

    ReplyDelete
  82. Yesi tri yana Effendi
    Xi ipa 1
    Hadir pak

    ReplyDelete
  83. Stepania Sitanggang
    XI IPS 4
    Hadir Pak

    ReplyDelete
  84. Raudhiatin Tabitha
    XI IPA 1
    Hadir pak

    ReplyDelete
  85. Irvan Genta
    XI IPS 4
    Hadir pak

    ReplyDelete
  86. DESSRI MURGIANTARI
    XI IPA 4
    Ket : HADIR

    ReplyDelete
  87. NIKITA AULIA ZAMRI
    XI IPA 6
    HADIR PAK

    ReplyDelete
  88. DOMARIA FEBRIANA PANDIANGAN
    XI IPA 6
    HADIR

    ReplyDelete
  89. Nama : Indriani Pratiwi
    Kelas : Xl IPA 6
    Keterangan : Hadir pak 🙏

    ReplyDelete
  90. Lambok Febryan Aritonang
    XI IPA 5
    HADIR PAK

    ReplyDelete
  91. Nama: Moh Syuril Iswan
    Kelas: XI IPA 6

    ReplyDelete
  92. Ariyandataru Faridha Intan Putri
    XI IPA 5
    Hadir pak

    ReplyDelete
  93. JULIA EPE SERYNA GINTING
    XI IPA 5
    HADIR

    ReplyDelete
  94. Nama: Yasmin Amelia Nurrahmah
    Kelas: XI IPA 6
    Hadir Pak

    ReplyDelete
  95. AGNES J DE PUTRI SINAGA
    XI IPA 6
    HADIR

    ReplyDelete
  96. ayu kusumaningrum
    XI IPA 6
    hadir

    ReplyDelete
  97. Nurul Desti hidayah
    Xl ips3
    Hadir

    ReplyDelete
  98. Dody Christian Gultom27 January 2022 at 07:45

    Dody Christian Gultom
    XI IPA 5
    HADIR

    ReplyDelete
  99. Zidan Muhammad Ikvan
    XI IPS 5
    HADIR PAK

    ReplyDelete
  100. Indah Kartika SARI
    Xl IPS 3
    Hadir pak

    ReplyDelete
  101. Nama : Della Tri Pratiwi
    Kelas : XI IPA 5
    Hadir pak

    ReplyDelete
  102. Emiya Rehulina Ginting
    XI IPA 6
    HADIR PAK

    ReplyDelete
  103. FADHILAH APRIANY IBRAHIM
    XI IPA 5
    HADIR PAK

    ReplyDelete
  104. nama:anisa septiani
    kelas:11 ipa6
    hadir pak

    ReplyDelete
  105. SANTI PRATIWI
    XI IPA 6
    Hadir Pak

    ReplyDelete
  106. Indira Fara Clarista
    XI IPA 5
    HADIR PAK

    ReplyDelete
  107. Viescha Leonysa Sianturi XI IPA 5 HADIR PAK

    ReplyDelete
  108. THANIA MANUELLA
    XI IPA 5
    HADIR PAK.

    ReplyDelete
  109. Reva Afanin
    Kelas : XI IPA 6
    Hadir pak

    ReplyDelete
  110. Faiz Aminullah Alamsyah
    XI IPA 5
    HADIR PAK

    ReplyDelete
  111. Nama: Shaila Rani Singkem
    Kelas: XI Ipa 5
    hadir, pak

    ReplyDelete
  112. (ArtaUliOktavia XI IPS 5) hadir

    ReplyDelete
  113. Sarah Isnaini Alnauri
    XI IPA 5
    Hadir pak

    ReplyDelete
  114. Nama:Mira Tara Dwipa Sihombing
    Kelas:XI IPA 6
    Hadir Pak

    ReplyDelete
  115. Anggita Abigail Sinurat
    XI IPA 5
    Hadir pak

    ReplyDelete
  116. Satria Dika Putra
    XI IPA 5
    HADIR PAK

    ReplyDelete
  117. Muhammad Chevi Isra
    X IPS 3
    Hadir Pak

    ReplyDelete
  118. Juel kevin Saputra Silalahi
    XI IPS 5
    hadir pak

    ReplyDelete
  119. Agem marsa kautsar
    Xl IPS 3
    Hadir pak

    ReplyDelete
  120. Ayuning rizki XI IPA 6 HADIR

    ReplyDelete
  121. Damay Ria Ningsih Rumahorbo
    XI IPS 5
    HADIR PAK

    ReplyDelete
  122. Abel Morales Simamora
    XI IPA 6
    Hadir Pak

    ReplyDelete
  123. Desriyanti Pasaribu
    XI IPS 5
    Hadir pak

    ReplyDelete
  124. Gadis Febry Valentine
    XI IPA 6
    Hadir pak

    ReplyDelete
  125. Gilbert basario samosir
    XI IPA 6
    HADIR

    ReplyDelete
  126. Bunga Putri Situmeang
    XI IPA 6
    Hadir pak

    ReplyDelete
  127. Latifah Balqis Maulidinia
    XI IPA 5
    hadir pak

    ReplyDelete
  128. Nurul Hafiza
    XI IPA 5
    Hadir pak

    ReplyDelete
  129. Rentina Hutauruk
    XI IPA 6
    Hadir

    ReplyDelete
  130. Nama : Reza Fernanda P
    Kelas : XI IPA 6
    Hadir

    ReplyDelete
  131. Only Mayori Paulina Sianturi
    XI IPA 5
    Hadir pak

    ReplyDelete
  132. ADETYA FITRA YANI
    XI IPA 6
    HADIR PAK

    ReplyDelete
  133. Elisabeth Ulia Anggraine Siahaan
    XI IPA 5
    Hadir Pak

    ReplyDelete
  134. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  135. Nurfadilla Farahmi Mubarokah
    XI IPS 5
    Hadir pak

    ReplyDelete
  136. Syarivah Manzavira E.P
    Xl IPA 6
    Hadir Pak 🙏

    ReplyDelete
  137. Fajar berliana Dwi kurnia
    XI Ips 3
    Hadir pak

    ReplyDelete
  138. Dwi Nur Vania
    XI IPA 6
    hadir pak

    ReplyDelete
  139. Giska Maulidina Resky Ersaputri
    XI IPA 5
    Hadir pak

    ReplyDelete

KONSEP DASAR SEJARAH

Asal Kata dan Arti Kata serta Istilah Sejarah Dari manakah asal kata sejarah itu? Perkataan sejarah mula-mula berasal dari bahasa Arab “syaj...

Postingan Populer